MENU TUTUP

Jaga Kerukunan Di Tengah Masyarakat Bripka Ahmad Arif Laksanakan Cooling System

Senin, 02 September 2024 | 11:00:07 WIB
Jaga Kerukunan Di Tengah Masyarakat Bripka Ahmad Arif Laksanakan Cooling System

INHILKLIK.com - Bhabinkamtibmas Kelurahan Teluk Pinang Polsek Gaung Anak Serka (GAS) Bripka Ahmad Arif melaksanakan giat Colling System, dalam rangka Operasi Mantap Praja Lancang Kuning 2024. Senin (02/9).

Colling System ini bertujuan untuk menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang pilkada serentak 2024 di Kabupaten Inhil, Khususnya wilayah hukum Polsek GAS.

Loading...

"Pentingnya menjaga kerukunan dan persatuan ditengah masyarakat, terutama menjelang tahapan Pilkada,"ungkap Arif.

Oleh karena itu ia berharap warga harus lebih waspada terhadap berbagai bentuk provokasi yang bisa memecah belah masyarakat,"

Silaturahmi dan persatuan yang selama ini terjalin bak harus tetap dijaga," ujarnya

Bripka Ahmad Arif mengingatkan masyarakat agar bijak dalam mengunakan media sosial. Karena menurutnya, media sosial sering kali menjadi alat penyebar berita  hoax,ujar kebencian, dan isu SARA yang dapat memicu konflik.

"Jangan cepat percaya dengan Infomarsi jelas kebenarannya dan tidak menyebarkan berita yang dapat meresahkan,"tutupnya.**



Loading...

[ Ikuti Terus InhilKlik Melalui Media Sosial ]







InhilKlik.com
di Google+
Berita Terkait +
TULIS KOMENTAR +
Loading...
TERPOPULER +
1

Migo Ambil Formulir Caketum HIPMI Riau, Ardiansyah Julor Dipercaya Jadi Ketua Tim Pemenangan

2

Pemkab Sergai Gelar Apel Gabungan Dan Tes Urine bagi Tenaga Honorer

3

Sepeda Motor Scorpio Milik Warga Teluk Mengkudu Raib Digondol Maling

4

Bupati Dan Wabup Sergai Hadiri Perayaan Imlek di Silinda, Tegaskan Pentingnya Keberagaman

5

Bantuan 164.650 kg Pupuk Untuk 16 Kelompok Tani, Wabup Sergai: Terima Kasih PT. PP Lonsum

6

Serius Kawal Investasi Masuk Ke Riau, Gubernur Terpilih Abdul Wahid Sowan Ke Mentri Investasi dan Hilirisasi

7

Menjemput Ibrah Keteladanan Syekh Abdurrahman Siddiq al-Banjari