PT PHE Serahkan Bantuan Masker Kepada Pemda Rohil

INHILKLIK.COM, BAGANSIAPIAPI - PT Pertamina melalui anak perusahaannya PT. Pertamina Hulu Energi (PHE) Siak menyerahkan bantuan berupa perlenglapan kesehatan seperti masker dan lainnya kepada Pemerintah Kabupaten Rokan Hilir (Rohil), Sabtu (11/07/2020).
Kegiatan tersebut merupakan Program Ranka Kerja dan Anggaran (RKA) Corporate Social Responsibility (CSR) PT PHE tahun 2020.
Kegiatan tersebut dihadiri Wakil Ketua DPRD Rohil, Basiran Nur Effendi, Dandim 0321 Letkol arh Agung Rachman Wahyudi, SIP.Mpol, Kapolres Rohil diwakili Kapolsek Bangko Kompol Sasli Rais, SH., Kajari Gaos Wicaksono, SH.MH.
Selain itu juga terlihat hadir Asisten Pemkab Rahmatul Zamri, Ketua PMI Drs Surya Arfan, Humas PT.PHE Siak Kurniawan Ady Cahyono, Camat Bangko H.Rijalul Fikhri,SE serta sejumlah pimpinan tinggi Pratama OPD Kabupaten Rohil.
Bupati Rohil, H.Suyatno bantuan tersebut akan segera disalurkan kepada masyarakat dalam rangka pecegahan wabah virus Covid-19.
Ini bentuk kepedulian Pertamina terhadap masyarakat daerah Kabupaten Rokan Hilir, patut diberi penghargaan setinggi tingginya," ujar Suyatno. (AGMC)
Bantuan 164.650 kg Pupuk Untuk 16 Kelompok Tani, Wabup Sergai: Terima Kasih PT. PP Lonsum
SERGAI,Inhilklik.com,- Wakil Bupati Serdang Bedagai (Wabup Sergai) H. Adlin Tamb.
Minim Kapasitas Produksi, Industri Kelapa Terpaksa Kurangi Karyawan
INHILKLIK - Penurunan produksi kelapa akibat kemarau tahun lalu ditambah dengan bebasnya ekspor k.
Coffee Morning Pemuda Inhil Pekanbaru & Yayasan Riau Gemilang New Bahas Program Kedepan
INHILKLIK, Pekanbaru - Sabtu, 04 Januari 2025 bertempat di Kopi Kayo Jl.Ronggowarsito, Pengurus P.
Ekspor Kelapa Bulat Picu Kelangkaan Kelapa
INHILKLIK - Maraknya ekspor kelapa bulat dari Indonesia ke negara-negara seperti China, Vietnam, .
Deklarasi Pemuda Inhil Pekanbaru Berlangsung Semarak
INHILKLIK - Pemuda Inhil Pekanbaru (PIP) laksanakan Deklarasi di Pekanbaru pada tanggal 28 Desemb.