PIP Gelar Kegiatan Pengajian Rutin Pertama Bulanan Tahun 2025

INHILKLIK - 27 Januari 2025 Pemuda Inhil Pekanbaru (P.I.P) menggelar kegiatan pengajian rutin pertama tahun 2025 di Kelurahan Air Dingin, Kecamatan Bukit Raya, Kota Pekanbaru. Kegiatan ini merupakan bagian dari program komunitas PIP untuk meningkatkan keimanan dan ketaqwaan anggotanya, serta mempererat silaturahmi antar anggota.

Kegiatan ini diikuti oleh anggota P.I.P dan jamaah syifa ul-qolby Pekanbaru, diawali dengan pembacaan yasin, takhtim, tahlil dan do'a, semoga apa yang kami do'akan untuk kemajuan Indragiri Hilir Khususnya dan Riau pada umumnya diijabah oleh Allah S.W.T..Amminn..
Pasca Deklarasi 28 Desember 2024 saat ini P.I.P dalam proses registrasi keanggotaan, dan Allhamdulillah registrasi Tahap I kami tutup 30 Januari 2025, dilanjutkan pencetakkan KTA P.I P hingga 15 Februari 2025, dan open registrasi keanggotaan tahap II dimulai kembali pada 16 Februari 2025.
"Kami berharap P.I.P dapat menjadi komunitas yang kuat dan solid serta berkontribusi sosial bagi Warga Inhil di Pekanbaru. Tutup Ryan Dastan.
Bupati Dan Wabup Sergai Hadiri Perayaan Imlek di Silinda, Tegaskan Pentingnya Keberagaman
SERGAI,Inhilklik.com,- Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya be.
Serius Kawal Investasi Masuk Ke Riau, Gubernur Terpilih Abdul Wahid Sowan Ke Mentri Investasi dan Hilirisasi
JAKARTA - Gubernur Riau terpilih Abdul Wahid didamping Bupati Terpilih Kab. Indragiri Hulu Ade Ag.
Darurat Karena Kelapa Langka, PT Pulau Sambu di Guntung Terpaksa Kurangi Tenaga Kerja
INHILKLIK - Setelah sebelumnya PT Riau Sakti United Plantations (PT RSUP) melakukan efisiensi pen.
Lagi, PT RSUP Sigap Bantu Warga Pulau Burung Padamkan Karhutla
Pulau Burung - Kebakaran hutan dan lahan kembali terjadi pada 3 Februari 2025 di kebun kelapa war.
Kegiatan Sosialisasi Program Jaksa Garda Desa di Kecamatan Tembilahan Hulu
INHILKLIK - Bertempat di Aula Kantor Camat Tembilahan Hulu, kegiatan Sosialisasi Program Jaksa Ga.
Sinergi Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Perayaan Imlek 2025
INHILKLIK - Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan perayaan Imlek berlangsung dalam suasana ya.